Resep Pindang ikan patin Dari Eta Ummu 'Ukkasyah

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pindang ikan patin Dari Eta Ummu 'Ukkasyah
  • Resep Pindang ikan patin oleh Eta Ummu 'Ukkasyah

    Berikut ini adalah cara membuat Pindang ikan patin. Resep Pindang ikan patin yang dibuat oleh Eta Ummu 'Ukkasyah bisa disajikan 3-4 porsi.



    gambar untuk cara membuat Pindang ikan patin


    Resep Pindang ikan patin


    Porsi: 3-4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 ekor ikan patin
    2. 1 buah nanas segar
    3. bumbu iris:
    4. 1 buah tomat hijau
    5. 3 buah rawit merah
    6. 1 buah bawang merah
    7. 1 buah bawang putih
    8. 2 mata asam jawa
    9. 1 buah sereh (keprek)
    10. 3 lembar daun salam
    11. 1 ikat kecil kemangi
    12. 1 ruas jahe (keprek)
    13. 1 ruas kecil lengkuas (keprek)
    14. 1/2 sendok teh garam
    15. secukupnya gula merah
    16. bumbu halus:
    17. 2 buah cabe merah
    18. 1 siung bawang putih
    19. 2 siung bawang merah
    20. 1 ruas kunyit yg sudah di bakar

    Cara Membuat

    1. Rebus air hingga mendidih

    2. Tumis numbu halus dengan sedikit minyak lalu masukkan ke air rebusan yang telah mendidih

    3. Masukkan bumbu iris, bumbu keprek,daun salam,asam,gula merah dan garam,aduk-aduk

    4. Masukkan ikan patin ke dalam kuah,diamkan sejenak

    5. Setelah ikan setengah matang,masukkan nanas segar yang telah diiris kecil

    6. Tunggu ikan matang, angkat dan taburi daun kemangi,lalu sajikan




    Itulah tadi Resep Pindang ikan patin, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Pindang ikan patin diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pindang ikan patin Dari Eta Ummu 'Ukkasyah diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Pindang ikan patin Dari Eta Ummu 'Ukkasyah dengan alamat Url: https://pisang-mania.blogspot.com/2019/07/resep-pindang-ikan-patin-dari-eta-ummu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.