Resep Jamur & Brokoli Krispy (Bumbu asam pedas manis) oleh Riani Nugroho
Dibawah ini adalah resep cara membuat Jamur & Brokoli Krispy (Bumbu asam pedas manis). Resep Jamur & Brokoli Krispy (Bumbu asam pedas manis) yang ditulis Riani Nugroho bisa menjadi .
Resep Jamur & Brokoli Krispy (Bumbu asam pedas manis)
Porsi:
Bahan-bahan
- ??Bahan utama :
- 250 gram brokoli
- 100 gram jamur
- secukupnya Minyak untuk menggoreng
- ??Bahan krispy :
- 1 bungkus Sajiku tepung serbaguna (500 gram)
- 1 butir telur
- ??Bahan Saus :
- 3 sdm saus pedas manis
- 1/2 sdt perasan lemon/jeruk nipis
- 1 butir bawang bombai
- 150 ml air
- 1 batang daun bawang
- 1/2 sdm margarin
- secukupnya Lada, dan royco
Cara Membuat
-
Kocok telur dan sisihkan, ambil tepung Sajiku dan tuang pada piring secukupnya.
-
Suir" jamur dan brokoli sesuai selera, masukan ke kocokan telur dan lumuri dengan tepung (lakukan proses ini 2x agar hasil krispy menjadi tebal)
-
Goreng jamur dan brokoli yg sudah terlumuri tepung hingga kecoklatan, Angkat dan tiriskan..
-
Membuat saus: panaskan margarin, masukkan irisan bawang bombai hingga harum, tambahkan irisan daun bawang, air, dan saus pedas manis, campur dan tunggu hingga matang..
-
Masukkan air lemon, ladaku, dan royco secukupnya.. Cek rasa, jika sudah sesuai harapan matikan api dan sajikan...
Itulah tadi Resep Jamur & Brokoli Krispy (Bumbu asam pedas manis), Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Jamur & Brokoli Krispy (Bumbu asam pedas manis) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Jamur & Brokoli Krispy (Bumbu asam pedas manis) Karya Riani Nugroho diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Jamur & Brokoli Krispy (Bumbu asam pedas manis) Karya Riani Nugroho dengan alamat Url: https://pisang-mania.blogspot.com/2019/06/resep-jamur-brokoli-krispy-bumbu-asam.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.