Resep Bubur Kacang Hijau Ketan Hitam oleh Septi B. Winarti
Inilah resep Bubur Kacang Hijau Ketan Hitam. Resep Bubur Kacang Hijau Ketan Hitam yang ditulis Septi B. Winarti bisa menjadi 3 porsi.
Resep Bubur Kacang Hijau Ketan Hitam
Porsi: 3 porsi
Bahan-bahan
- ????Bahan 1:
- 200 gr kacang hijau
- 100 gr ketan hitam
- Jahe
- 2 sdm maizena
- Garam
- sesuai selera Gula merah
- secukupnya Air
- ????Bahan 2 (kuah santan):
- 1 sachet Santan instan
- Jahe
- Garam
- secukupnya Air
Langkah
-
Rebus kacang hijau dengan air secukupnya hingga retak kulitnya. Biasanya saya mengambil air rebusan pertama untuk diminum. Selanjutnya, tambahkan lagi air secukupnya (3/4) ke dalam panci kecil untuk mendidihkan kacang hijau dan membuatnya lunak. Masukkan jahe yang telah digeprek.
Tambah foto
Tambah foto
Tambah foto
-
Bubur kacang hijau sering disajikan bersama kuah santan. Kalo saya lebih suka tidak ??. Cara membuatnya: larutkan santan ke dalam panci bersama segelas air, jika suka encer bisa ditambah lagi. Aduk-aduk. Beri garam sedikit dan jahe yang digeprek. Nyalakan api. Masak hingga mendidih. Aduk-aduk agar santan tidak pecah/rusak. Koreksi rasa.
Tambah foto
Tambah foto
Tambah foto
Itulah tadi Resep Bubur Kacang Hijau Ketan Hitam, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bubur Kacang Hijau Ketan Hitam diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bubur Kacang Hijau Ketan Hitam Dari Septi B. Winarti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bubur Kacang Hijau Ketan Hitam Dari Septi B. Winarti dengan alamat Url: https://pisang-mania.blogspot.com/2017/04/resep-bubur-kacang-hijau-ketan-hitam.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.