Resep Mie Goreng Keju oleh Danny Fitri Mulyanti
Berikut ini resep memasak Mie Goreng Keju. Resep Mie Goreng Keju yang ditulis Danny Fitri Mulyanti bisa disajikan 2 porsi.
Resep Mie Goreng Keju
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- 1 bungkus Indomie
- 100 gram ayam
- 50 gram ampela ayam ungkep (optional)
- secukupnya sawi hijau
- secukupnya kol
- 1/2 sdt lada
- 1 sdt kecap manis
- 1 sdt saus tiram
- secukupnya keju parut (topping)
- 1 sdt oregano (topping)
- Bumbu :
- 2 siung Bawang Putih (geprek,cincang halus)
- 1/4 siung bawang bombay (cincang halus)
- 4 buah cabe rawit merah
Langkah
-
Rebus ayam (tambahkan minyak sedikit,cuka sedikit) hingga 5 menit. Tiriskan ayam. Rebus sawi dan kol (gunakan kaldu ayam). Tiriskan Sayuran. Rebus mie (gunakan kaldu ayam). Tiriskan Mie.
-
Tumis Bumbu hingga wangi, masukkan ayam & ampela, tunggu hingga berubah warna, tambahkan kecap manis dan saus tiram. Aduk hingga rata.
-
Masukkan mie dan sayuran. Tambahkan Bumbu Pelengkap Indomie. Aduk hingga Rata. Tambahkan lada.
-
Tambahkan oregano dan Keju sebagai topping, nyammi...... Siap disantap selagi hangat.
Sajian yang sedikit berbeda, agar rasa lebih luar biasa.
Happy Cooking ;))
Demikianlah Resep Mie Goreng Keju, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Mie Goreng Keju diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mie Goreng Keju Karya Danny Fitri Mulyanti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mie Goreng Keju Karya Danny Fitri Mulyanti dengan alamat Url: https://pisang-mania.blogspot.com/2016/03/resep-mie-goreng-keju-karya-danny-fitri.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.