Resep Martabak Mini (Martabak Manis/Unyil) oleh Irmi Fitria
Berikut ini resep cara membuat Martabak Mini (Martabak Manis/Unyil). Resep Martabak Mini (Martabak Manis/Unyil) yang dishare oleh Irmi Fitria bisa jadi 4 porsi.
Resep Martabak Mini (Martabak Manis/Unyil)
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 250 gr tepung terigu
- 100 gr gula (sesuai selera)
- 2 sdm mentega (lelehkan)
- 2 butir telur
- secukupnya garam
- 1/2 sdt soda kue
- air
- topping:
- mentega untuk olesan
- susu kental manis
- oreo
- ceres
- kit kat
- keju
- sesuaikan dengan keinginan
Langkah
-
Panaskan teflon (saya memakai teflon 7 lubang khusus untuk martabak mini biar ukurannya kecil) sesuai keinginan. Bisa juga menggunakan telfon agak besar. Oleskan mentega pada teflon. Kemudian tuang adonan 1 sendok kemudian tekan biar adonannya nempel ke pinggir teflon jadi ada pinggirannya.
Tambah foto
Tambah foto
Tambah foto
Itulah Resep Martabak Mini (Martabak Manis/Unyil), Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Martabak Mini (Martabak Manis/Unyil) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Martabak Mini (Martabak Manis/Unyil) Dari Irmi Fitria diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Martabak Mini (Martabak Manis/Unyil) Dari Irmi Fitria dengan alamat Url: https://pisang-mania.blogspot.com/2016/02/resep-martabak-mini-martabak-manisunyil.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.