Resep Beef Mushroom Puff Pastry Dari Aqila Putri

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Beef Mushroom Puff Pastry Dari Aqila Putri
  • Resep Beef Mushroom Puff Pastry oleh Aqila Putri

    Berikut ini adalah resep masakan Beef Mushroom Puff Pastry. Resep Beef Mushroom Puff Pastry yang dishare oleh Aqila Putri bisa jadi .



    bahan dan cara membuat Beef Mushroom Puff Pastry


    Resep Beef Mushroom Puff Pastry


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Kulit Puff Pastry
    2. 2 siung bawang putih
    3. 1 buah bawang bombay
    4. 200 gr daging sapi cincang
    5. 100 gr Jamur
    6. 1 sdm saus tomat
    7. 1 sdt gula
    8. 1 sdt bubuk pala
    9. Secukupnya garam dan lada

    Cara Membuat

    1. Tumis bawang putih dan bawang bombay yang sudah diCincang halus dan dipotong kecil hingga harum.

    2. Masukkan daging cincang hingga matang, masukkan jamur.

    3. Beri saus tomat, bubuk pala, gula dan garam juga lada secukupnya.

    4. Setelah isian matang, pipihkan & bentuk pastry menjadi kotak persegi lalu isi dengan daging cincang jamur + keju sesuai selera. Lipat samping menjadi bentuk segitiga, rekatkan pinggirnya menggunakan garpu. Beri olesan kuning telur, bubuk parmesan, dan bubuk oregano diatasnya.

    5. Panggang selama 40menit dalam suhu 180derajat (sesuai oven masing2 ya..)

    6. Selamat mencoba!




    Demikianlah tadi Resep Beef Mushroom Puff Pastry, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Beef Mushroom Puff Pastry diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Beef Mushroom Puff Pastry Dari Aqila Putri diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Beef Mushroom Puff Pastry Dari Aqila Putri dengan alamat Url: https://pisang-mania.blogspot.com/2016/02/resep-beef-mushroom-puff-pastry-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.